"Konsep Interior"

KOMBINASI WARNA JINGGA DAN PUTIH

Warna jingga merupakan pencampuran antara warna merah dan kuning.

KELEBIHAN DAN KEKURANGAN WARNA JINGGA.
Positif         :         Akrab, dinamis, kreatif, persahabatan, muda, hangat.
Negative     :         Dominan, arogan.
Pada umumnya perpaduan yang banyak dikombinasikan dengan warna jingga adalah warna putih. karena pada dasarnya warna putih memilki kesan yang lebih bersih jika digabungkan dengan warna jingga, serta menimbulkan kesan rapi pada ruangan.

Contoh ruangan :


Pada ruang diatas, komposisi warna jingga dan putih dapat dikatakan sebanding. Sehingga kesan pada ruangan seolah membelah menjadi 2 bagian. Namun dengan didukung pengaturan perabot yang baik, tetap  tidak meninggalkan kesan bersih dan rapi pada ruangan itu sendiri.




Sedangkan pada ruang diatas, komposisi warna jingga lebih banyak dibandingkan dengan warna putih. sehingga memberikan kesan hangat pada ruangan.



Namun pada ruangan diatas ini, komposisi warna putih lebih banyak dibandingkan dengan warna jingga. Sehingga menimbulkan kesan elegan, bersih, rapi serta menambah kesan pencahayaan yang kuat. 



Berbeda halnya dengan ruangan  yang satu ini, komposisi warna jingga dan putih dikombinasikan pada furniture, bukan pada ruangan. Sehingga furniture itu sendiri menjadi point of interest pada ruangan.


....






Comments

Popular posts from this blog